Hallo !
Pada tanggal 06 Agustus 2015, saya menghadiri sebuah acara yaitu Kawaii Beauty Japan Blogger Gathering with Ever E 250. Acara tersebut di selenggarakan di shopie authentic bakery shop yang berada di kawasan Kemang, Jakarta Selatan.
Di Undangan tertulis kalau acara di mulai jam 2, yang arti nya saya harus sudah sampai sana sebelum jam 2. Saya telat sekitar 15 menit karena di bawa muter-muter sama supir taksi yang gak tahu persis kawasan kemang tempat acara tsb.
Ketika saya datang, disana sudah banyak teman-teman blogger yang hadir. Oya di gathering kali ini tempat duduk kita sudah di tetapkan lho oleh pihak KBJ.
Mau tahu keseruan acara nya seperti apa? Baca terus sampai habis yaaaa...
Di meja sudah terdapat name tag dan pin yang bertuliskan nama saya, which means selama acara berlangsung saya duduk disitu. Saya 1 meja dengan Marga dan Leonita.
Acara di buka oleh MC cantik dan enerjik ini bernama Ruby, Ruby menjelaskan rangkaian acara seru ini akan berlangsung dengan narasumber yang sudah hadir. Setelah itu juga Ruby, menyapa kami para blogger dan bertanya kenapa datang ke acara ini dan apa yang membuat tertarik untuk datang.
Mr.Yamato-san dari Kawaii Beauty Japan menyampaikan speech nya mengenai KBJ. Beliau memakai batik juga lho !, karena dress code kita hari ini adalah batik mengingat 17 Agustus is our Independence day.
Ibu Mona dari Ever E menjelaskan pentingnya menjaga kecantikan dari luar dan dalam, selain itu beliau juga menjelaskan fungsi vitamin E dan mengenalkan produk Ever E 250 yang merupakan suplemen aman dan halal untuk di konsumsi setiap hari guna memenuhi kebutuhan vit.E untuk kecantikan kulit.
Ibu Mona menjelaskan materi dengan sangat jelas dan bahasa yang mudah di pahami, setelah penjelasan di buka sesi tanya jawab.
Games time ! Temen-temen blogger yang ke depan ikut berpartisipasi dalam games yang seru banget...dan pemenangnya grup Mbak Tya hihi.
Sambil menunggu afternoon tea, tim Ever E berkeliling menuju meja kami untuk melakukan skin check. Penasaran juga kadar kelembaban kulitku bagaimana,dan ternyata huhu kulitku kering :(. Berikut hasil nya:
hasilnya 32 ! It means kulitku kering banget karena idel nya 38-40. Emang sih kondisi kulit luar ku oily tapi keadaan di dalamnya kering sehingga butuh rajin-rajin lagi nih rawat kelembaban kulit, pasti nya di bantu juga dengan konsumsi suplemen ever E.
Well, ini menu afternoon tea pilihan saya !.
Waktu nya foto bersamaaaa
Thanks for Reading
XOXO
Reiny
Asik yaa ikut event dapet teman baru, ilmu baru, makan gratis haha ~
BalasHapusimpiccha.com
lucunya kamuuu pake baju warna ituuuu ehhehe *salah fokus
BalasHapusah nampak menarik ya, menu afternoon teanya juga menggoda.. *gagal fokus*
BalasHapusFransisca: iya hehe seru ngumpul sama temen2 dan dapat ilmu baru
BalasHapusmiss rhea: OMG ghit hahhaha thank you ! itu aku bingung mau pake baju apa :p
Arifinda: menarik banget ! seru kok hihiihi sini sini mari kita afternoon tea biar kaya di Europe sana hahaha